Pada hari Rabu,2 Oktober 2019, para guru dan karyawan SD Muhammadiyah Ambarketawang 1 mengikuti kegiatan bersama pengajian yang bertema "Pengajian Bina Mental Guru" dalam kesempatan ini, sebagai pembicara yakni Ust. Sutarjo dari Gunung Kidul, dalam tausiyah beliau memberikan beberapa nasehat guna meraih Keluarga yang SAMAWA (Sakinah, Mawadah, Warohmah), guna meraih keluarga yang samawa kita meski memiliki rasa Tawadhu' (rendah hati), Tawakkal (Berserah diri kepada Alloh), Ta'awun (Saling Tolong menolong dalam hal baik) dan saling memaafkan)
Rabu, 02 Oktober 2019
Pengajian bersama guru dan karyawan se-Gamping, bersama ust Sutarjo
✔
Anonim
